Kendala Dalam AirzonE-Mall

Pada semester 4 saat mata kuliah Enterpreneurship dan Internet and E-commerce. Riska dan Teman-teman di berikan tugas untuk membuat toko dan bertransaksi dengan 0,- di AirzonE-Mall.
Setelah semester 6 ini Riska membuka toko kembali yang pernah Riska dan teman-teman dibuat satu tahun yang lalu ternyata tidak halaman tidak bisa dibuka dan beberapa hal lainnya.

nahh langsung saja kepermasalahan dalam AirzonE-Mall yang sesuai dengan Project KKP Riska.

1. Toko tidak bisa dibuka

tampilan pada Ipad

dan Riska coba pada tampilan Laptop pun hasilnya sama.

tampilan pada laptop

Dan ternyata tidak hanya toko Riska yang bermasalah. Hampir semua toko mengalami hal yang sama.

Permasalahannya : Apakah membuat toko ada Kadarluasanya? dari kapan sampai kapan sebuah toko tidak dapat digunakan?

2. Pada tampilan halaman awal di pojok kiri bawah terdapat pencarian

#tidak dijelaskannya Nama Toko ataupun Barang yang dicari

Pencarian Barang

pencarian toko

dan hasilnya pun sama tidak mendapatkan hasil dari barang maupun toko

tidak ada hasil

3. Pada saat kita log-in dan ingin melihat toko-toko lain hanya bisa menampilkan toko kita sendiri. tetapi pada saat kita belum log-in bisa kita lihat toko-toko yang lain,, nahh!! rasanya nggak sah dong yah kalau kita masuk suatu halaman ingin melihat lihat tampilan kalau belum log-in.

# ini halaman setelah log-in dengan klik Zonecare lalu Dashboard

# dan ini tampilan halaman sebelum log-in dengan klik Zonecare lalu Dashboard

Cukup sekian yahh cermi kendala pada AirzonE-Mall. Dan setelah melakukan findout ini Riska Berharap Mamoi bersedia memberikan hak akses AirzonE-Mall. Agar Riska bisa mengatasiΒ  permasalahan yang ada pada AirzonE-Mall. dan akan terus menganalisa permasalahan lainnya pada AirzonE-Mall.

12 Responses

  1. Very Good find outnya Ris dari kejadian dan kendala yang terdapat diatas yang riska temui mudah-mudahan AirzonE bisa lebih baik lagi kedepannya dan semoga Riska bisa cepat mendapatkan hak akses dari Mamoi untuk AirzonE-Mall.

  2. ^^
    good Riska..
    Akhirnya bisa memulai kepo baiknya untuk AirzonE-Mall yah.
    Adanya masalah justru membuat kita lebih kuat lagi πŸ™‚

    Perihal ini karena Lintang juga sudah mendapatkan akses admin, maka mamoi menyarankan Riska belajar bareng Lintang untuk cari tau penyebabnya apa yah πŸ™‚
    dan minta Lintang BBC cermi Riska ini.

  3. wahhh riska, itu ko ada nama onlineshope aku yah hihi , @lemarishope hehe
    semangat terus yah ris untuk mencari celah kendala pada airzone mall nya πŸ™‚

  4. Waahhh Riska menemukan kendala yang ada di AirzonE-Mall.
    semangat terus yah Riska untuk memecahkan masalah yang ada di AirzonE-Mall,

  5. Hallo Riska, maaf ya late respon -_-
    Perihal apa yang disampaikan Riska dalam cermi ini sudah pernah kita bahas secara langsung ya, dan Lintang juga sudah tau beberapa sebabnya. Jadi kita bisa cari solusi bareng-bareng ya supaya Riska juga tau ^^
    Kalau bisa hari ini ketemu ya Riska untuk findout. okaay ^^

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.