Perguruan Tinggi Raharja di Tangerang, Membentangkan Sayap Kerjasama Pendidikan Internasional ke 4 Negara di Eropa

Edupost.id – Perguruan Tinggi Raharja  merupakan , Perguruan Tinggi Swasta Terbaik dan memiliki misi dan turut andil dalam mencerdaskan bangsa Indonesia. Pribadi Raharja (Sebutan Mahasiswa Perguruan Tinggi Raharja) tercipta untuk siap bersaing di era globalisasi.

Keunggulan dalam Pendidikan itu yang membuat Perguruan Tinggi Raharja mendapatkan Kebanggaan menjadi perwakilan kampus unggulan se-Indonesia bersama 40 Delegasi APTISI serta 20 Universitas di Eropa yang bertempat pada 4 negara yaitu Hungaria, Slovakia, Croatia dan Italy. Undangan Kerjasama dari Parlemen Budapest yang diwakili oleh Wakil Ketua Parlemen Hongaria Dr. János Latorcai bersama APTISI dan Duta Besar LBPP RI Hungaria Ibu Y.M Wening Esthyprobo berkunjungan ke Budapest University of Technology and Economics (BME) di Hongaria .

                      Sumber: @KBRIBudapest

Pada Pertemuan  Ibu Y.M Wening Esthyprobo selaku Duta Besar LBPP RI Hungaria dalam pidato sambutannya beliau menyampaikan bahwa “Pendidikan selalu menjadi prioritas utama bagi KBRI Budapest.”

Dalam Rangka Kerjasama Pendidikan Internasional bersama Universitas di Eropa yang diselenggarakan pada tanggal 14 Mei 2017 sampai 21 Mei 2017 . Dengan kerjasama ini menghasilkan MoU guna sebagai bukti adanya kerjasama yang dilaksanakan.

 

Memorandum of Understanding (MoU) 
ini ditandatangani oleh Bapak Ir. Untung Rahardja, M.TI.,MM.
selaku perwakilan dari Perguruan Tinggi Raharja. 
Dalam menandatangani MoU ini juga Bp Untung Rahardja bersama 
Dr. Andras Jancsik selaku Vice Rector Budapest Business School.

Budapest Business School, dalam kegiatan acara ini juga Duta Besar 
LBPP RI untuk Hongaria, Y.M Wening Esthyprobo terdapat
Penyerahan Plakat dan Penanda tangganan sebagai
bentuk kerja sama .

Harapan indah Kerja sama ini menunjukkan hubungan yang erat antara kedua negara melalui sektor pendidikan tinggi internasional membuka kesempatan untuk terlaksananya pertukaran pelajar sehingga memotivasi seluruh universitas lainnya dan mahasiswa untuk lebih berusaha menciptakan suatu karya baru .

 

 

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.