Why Project “Keaktifan Dalam Pembelajaran iLearning Plus”

Hello Pribadi Raharja yang hebat dan kuat..😊

Sebelum mulainya KKP disemester 6 ini “Hadapilah dengan senyuman”, dari TimUR di haruskan untuk Memilih dan Membuat Why Project terlebih dulu. Kedengarannya ga mudah dibayangkan untuk Niki memilih Why Project yang pas sesuai dengan pilihan hati. Galau 2 mingguan, Niki bimbingan menemui Pak UR. Dalam bimbingan tersebut Pak UR mengarahkan Niki untuk ambil Project iLearning Plus..

Tak lupa Berpikir, Ibadah, dan Berdoa agar diberikan kelancaran pada Project ini. Niki juga senang hati menemui Pak UR, Miss Hani sebagai Stakeholder iLP, danΒ MamoiΒ yang turut serta setia membantu Niki monitoring dalam Project iLP ini. Pada akhirnya Nikita memutuskan Why Project yang sudah dipilih matang-matang di Research Agreement, yaitu :

Nama Pembimbing : Ir. Untung Rahardja ,M.T.I.

No : 18

Project Code : eR0018

Project Name : iLP

Project Description: Pembuatan konten kelas iLP dan training2

Why Project ini di buat dengan mengandung 4 elemen-elemen apa saja sih?

1. Apa itu iLearning Plus?
2. Kenapa memilih Why Project “Keaktifan Dalam Pembelajaran iLearning Plus?”
3. Dukungannya untuk iLearning Plus?
4. Penelusuran pada iLearning Plus?

Oke Niki jawab 1 persatu ya 😊

1. Apa itu iLearning Plus?

iLearning Plus β€œWhen study is not all about classroom” merupakan pembelajaran yang menyediakan kemudahan dan fleksibilitas, mahasiswa dapat mengontrol waktu belajar kapanpun mereka inginkan dan tidak mengharuskan diri untuk tatap muka atau standby di kampus. Lebih lengkap penjelasannya bisa klik disini. Untuk manfaat pembelajaran pada iLearning Plus disini

Selain itu, iLP ini memberikan beberapa kemudahan karena sudah terintegrasi dengan TPi (Ten Pillar IT iLearning). Dimana TPi ini terdiri dari 10 pillar IT yang saling terintegrasi yaitu: iRme (iLearning Raharja Multimedia e-Portfolio), Rinfo (Email Raharja.info), iDu (iLearning Education), iRan (iLearning Raharja Ask & News), iDuHelp!, Widuri (Wiki iDu Raharja iLearning), Rooster (Role Online System Ticketing Raharja), Magics (Multimedia Audio Gallery iLearning Community and Services), iMe (iLearning Media), dan iSur (iLearning Survey).

2. Kenapa memilih Why Project “Keaktifan Dalam Pembelajaran iLearning Plus?”

Pada iLP ini Niki akan berfokus pada Why Project “Keaktifan Dalam Pembelajaran iLearning Plus” karena Niki ingin membuat Akademik Atmosfir iLP Tinggi. Akademik Atmosfir adalah suasana lingkungan yang dapat memungkinkan terjadinya hubungan yang sehat. Keaktifan dalam pembelajaran iLearning Plus berhubungan erat dengan mahasiswa dan dosen.

Berikut dijelaskan dan diberi contoh Akademik Atmosfir Tinggi dan Rendah:

  • Akademik Atmosfir yang Tinggi contoh ada 8 yaitu:

1. Mahasiswa tepat waktu datang ke kampus dan masuk kelas sudah penuh sekali walau dosen belum datang.

2. Setiap hari senang datang ke kampus untuk belajar walau libur kuliah pun tetap datang ke kampus untuk diskusi.

3. Parkiran kampus selalu terisi penuh.

4. Perpustakaan ramai di kunjungi.

5. Assignments iDu iLP (idu.ilearning.co) banyak mahasiswa yang sudah submit sebelum due berakhir.

6. Banyak ikut kegiatan ekstrakulikuler kampus.

7. Menjalankan Tridharma kampus dengan patuh.

8. Mahasiswa aktif berdiskusi di milis.

Sebagai contoh yang bagus dilakukan pada mahasiswa TimUR 2 yang sedang menjalani Pra KKP.

  1. Mahasiswa sangat aktif pada milis.
  2. Seringnya mahasiswa membuat cermi dan berdiskusi dengan baik lewat milis.
  3. Dapat Special Contribution dari pembimbing.

Statistik Milis Group pada TimUR 2 yang sedang menjalani KKP bisa dilihat mulai pada bulan November 2015. Gambar atas ialah Total Posts sebanyak 6.000 lebih dan gambar bawah Total Topics sebanyak 180.

Terlihat bahwa mahasiswa TimUR 2 yang sedang menjalankan Pra KKP ini semuanya semangat aktif belajar dan diskusi online lewat milis.

  • Akademik Atmosfir yang Rendah contoh ada 8 yaitu:

*Note: Akademik Atmosfir Rendah ini hanya menggambarkan dan ditujukan untuk semua keaktifan mahasiswa (non iLP saja).*

1. Mahasiswa datang ke kampus tidak masuk kelas hanya titip absen.

2. Bermain dengan temannya tanpa berfikir tugasnya mereka sebagai mahasiswa.

3. Jarang bertatap muka dengan dosen minimal seminggu sekali.

4. Kelas tidak terisi penuh.

5. Dosen selalu mengingatkan ke mahasiswa start dan due assignments di milis.

6. Jarang berdiskusi dan bimbingan.

7. Sibuk dan menunda untuk mengerjakan assignments sehingga missing.

8. Kurangnya keaktifan pada milis.

3. Dukungannya untuk iLearning Plus?

Pembelajaran iLearning Plus memang masih baru di terapkan pada Perguruan Tinggi Raharja. Agar tercipta Akademik Atmosfir yang diinginkan oleh Kampus Perguruan Tinggi Raharja. Nikita berinisiatif akan meluncurkan Strategi-Strategi dan Bergerilya ke Dosen dan Mahasiswa iLP lebih dalam.

4. Penelusuran pada iLearning Plus?

Ada 3 penelusuran iLP yang Niki rangkum. Bermula darimana?

  1. Β Instruksi dari Pak UR, agar Niki lakukan request author iLP terlebih dahulu ke Miss Hani yang dibantu oleh Pak UR.

2. Lalu Miss Hani langsung membalas pesan Pak UR dan mengundang Niki masuk pada iLearning Plus dan iLP dosen. Kemudian Niki menemui Miss Hani diruangannya.

Niki mencoba menjelaskan Gagasan Project bahwa Niki ingin meningkatkan keaktifan belajar pada mahasiswa iLP. Miss Hani senang hati menerima Niki untuk mengambil Project di iLP. Miss Hani menjelaskan bahwa mahasiswa iLP sekarang ini menurun keaktifannya. Dosen yang mengingatkan selalu lewat milis maupun reminder di iDu iLP kepada mahasiswanya untuk mengerjakan assignments.

Seharusnya yang dilakukan sebagai mahasiswa ialah harus super aktif. Mereka tidak masuk kelas, jadi lebih banyak seharusnya berdiskusi lewat milis. Tugas-tugas selesai langsung laporkan ke milis. Contoh yang dilakukan oleh Henny.

Pada Group milis iLP, Statistik milis iLP setiap bulannya naik dan turun. Pada posisi ke 1 yang paling aktif adalah Miss Hani.

3. Terakhir Mamoi memonitoring Niki nantinya di iDu iLP, Niki menemui mamoi atas arahan pak UR. Mamoi menginstruksikan dulu untuk buat Why Project, mendekati mahasiswa dan dosen iLP bertanya dan kasih masukan.

Niki mencoba bertanya kepada salah satu mahasiswa iLP yaitu Henny Wahyuni. Niki mengajukan 3 pertanyaan dulu, seperti ini chat di RH dengan Henny.

Demikian Why Project yang bisa Niki laporkan, mungkin ini masih jauh dari kata sempurna. Oh ya, jangan lupa untuk BBC, kritik dan saran yang membangun sangat diterima ☺️

Terimakasih semua dan semangaaaaaat ! πŸ’ͺ☺️

 

26 Responses

  1. Selamat niki sudah di acc oleh bpk. Btw dari 4 element nya mendukung banget ya buat projek nikiπŸ‘πŸ˜Š lancar terus yawww.. Ga lupa deh pasti ada foto raisaaπŸ˜„πŸ˜„

  2. sukses yaa kikit buat kkpnya dan nanda berharap kamu bisa maksimal buat tema yg udah kamu ambil, agar hasil finalnya nanti juga maksimal ! yeeey ! πŸ’ͺ Semangat ya cantik 😘

  3. Yeay selamat yah Kikit sudah di Acc sama Pak UR πŸ˜„πŸ™πŸ‘
    kita berjuang bersama untuk iLP+ πŸ˜„πŸ’•
    4elemen nya langsung menjurus ke pokok bahasan jadi penjelasan tiap point nya mudah dimengerti πŸ’•
    Di semangatin sama kesayangan juga duh makin membara ini mah semangat nya πŸ˜πŸ’•πŸ’•πŸ’•

  4. Ciyeee why project raisa sudah di ACC, selamat yaa
    Why project niki memang sudah bagus, lengkap juga, semuanya disampaikan dengan jelas
    Semangat yaa buat kkp nya πŸ™‚ apalagi udah di semangatin sama raisa juga tuh haha

  5. Why project nikita lengkap banget, rapih, dan penjelasannya juga mudah dimengerti dengan 4 elemen yang nikita paparkan sehingga setiap pointnya dapat dijelaskan dengan baik. selamat ya nikita why projectnya sudah di acc πŸ˜™

  6. Wawww penulisan why poject niki udah disertai penjelasan yang lengkap nih πŸ˜€
    Untuk project ini Niki harus memerlukan tenaga yang aga ekstra deh kayanya πŸ˜€
    Semangat ya Dara Niki πŸ˜€ Niki Pasti Bisa πŸ˜€

  7. wah why projecnya udah di acc ya niki sama bapak, semoga apa yang menjadi to do list kamu bisa terlaksana dengan sukses.
    ga lupa ya ada foto Raisanya hihi jadi makin semangat baca cermi Niki u.u

  8. Wah why project Niki lengkap dan jelas banget nih, selamat ya Niki udah di Acc sama Bapa😊 Sukses terus buat Niki dan project iLPnyaπŸ™‹πŸ»πŸ™‹πŸ»

  9. Alhamdulillah project Niki udah di acc sm Pak UR πŸ™‚
    4 elemen yang ada sudah dijelaskan dengan rapih dan jelas nih. Semangat dan sukses ya buat project iLP nya πŸ™‚

  10. Wihh niki semoga kedepan nya tentang iLP nya sukses yah untuk KK
    Nya semangat terus loh niki . Selamat yah udah di acc why project nya β˜ΊοΈπŸ‘πŸ»πŸ‘πŸ»

  11. Wahhhh niki Why Projectnya sudah sangat baik yah Isinya padat jelas dan Rapih
    info yang ada didalamnya memberikan pengetahuan kepada Bamz Selamat juga yah Why Projectnya sudah Di acc heheehe Semangat Terus Buat Niki πŸ˜€ Good Luck Nice

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.