Move On from Android

Hi Sahabat TimUR4

Made mau sharing mengenai Move On nih ^-^

MOVE ON”  berasal dari kata MOVE yang artinya pindah dan ON atas, dapat disimpulkan MOVE ON itu adalah Berpindah ke atas atau bergerak ke atas menjadi yang lebih baik dan lebih UNGGUL”   Karena, tak selalu… teroret… ^-^ move on itu diartikan sebagai meninggalkan yang lama dengan segala keterpurukan kehehehe kurang lebih seperti itu… Mengapa Made membahas mengenai Move ON?? okee let’s begin…

Saat ini Made ingin meminta izin dari Bp Untung Rahardja mengenai penggantian project Made ini yaitu menjadi pengembangan web GO+ fokus pada menu biaya berjalan dan ubah biaya pada Menu Pimpinan.

Why Made ganti project dari Mobile Apps ke Pengembangan web GO+?

karena Made merasa pada web GO+ nya pun masih ada beberapa yang harus di kembangkan sebelum mencapai GOAL yaitu dapat menggantikan GO Int dalam hal bertransaksi pada bagian kasir dan dapat menyimpan histrory pembayaran setiap mahasiswa serta mencetak laporan transaksi, kemudian hal kedua mengapa Made Move ON dari Mobile Apps, dikarenakan untuk menjadikan GO+ ini menjadi Mobile, sistem hanya bisa memberikan informasi untuk mahasiswa , namun tidak membantu jika bagian kasir mengalami kendala dalam hal penginputan transaksi yang biasanya terjadi dikarenakan problem network,

Why biaya berjalan dan ubah biaya?

Focus ini Made ambil dikarenakan pada sistem yang berjalan sekarang belum ada menu ubah biaya dan ubah biaya yang dimana menu ini diperuntukan bagi mahasiswa yang Pindah Shift, Cuti Tidak Resmi, Pindah Jurusan, Pindah Konsentrasi. Mengenai hal ini, Made juga sudah berkonsultasi dengan Ibu Tuti selaku Stakeholder Made, berikut wawancaranya DISINI

Why Important?

Beberapa mahasiswa ada yang terkena biaya dikarenakan Pindah Shift, Cuti Tidak Resmi, Pindah Jurusan atau Pindah Konsentrasi. Pada Rincian Biaya Kuliah(RBK) pada GO+ belum update dikarenakan tidak ada sistem otomatis yang terconnect dengan RBK untuk mengubah biaya Mahasiswa setiap transaksi untuk Pindah Shift, Cuti Tidak Resmi, Pindah Jurusan atau Pindah Konsentrasi

Dengan ini apakah Bp UR selaku pembimbing pertama Made dan ka Hap selaku pembimbing kedua Made menyetujui peraliha Project Mobile Apps Made ke Pengembangan Web GO+?

Why Project GO+ – Biaya Berjalan >> DISINI

Strategy Project GO+ – Biaya Berjalan >> DISINI

Judul Project GO+ – Biaya Berjalan >> DISINI

Article written by

Om Swastiatu ^^

9 Responses

  1. wah made mau move on ya dari android ke pengembangan web lagi, semoga dengan menggantinya project ini dapat membuat made lebih berkembang lagi dan semangat selalu yah ^^

  2. walau terkadang move on itu menyakitkan, tapi terkadang kita memang butuh move on jika hal itu tidak dapat kita jalankan dan tidak dapat dipaksakan juga untuk terus lanjut , semangat made buat move on nya agar menjadi lebih baik lagi

  3. Semakin focus ya Made dengan hal baru ini
    Jadi Go+ semakin kece deh dan berguna banget untuk pribadi raharja.
    Btw, Minim Link Made bisa banyak tulisan ngelink gitu seperti tulisan Go+. Pasti dgn Move On made lebih semangat lagi kembangkan Go+

  4. good job made .
    tak apa made move on ke tahap yang lebih baik itu bagus loh .
    semoga move on nya made menjadikan made terus maju dalam project yah . semnagat yah ^^

  5. Wah pasti berat dan ada sedihnya juga yah made harus pindah project, tapi daripada stuck mungkin memang baiknya untuk bisa pindaj project yg lebih baik yah made 😁

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.