Cara menambahkan Rinfo Maps di widget

Image result for hello gif

 

Hello semuaa. Apa kabar? semoga sehat selalu yak^^. Seperti biasa setelah kita melakukan sesuatu kita tuangkan dalam sebuah cermi. Kali ini Dina membuat cermi menambahkan Rinfo Maps pada widget website. Dalam menambahkan Rinfo Maps pada website kita. Caranya masih sama dengan artikel tutorial yang ada pada iRan.

 

 

  • Masuk ke Google Maps
  • Ketik alamat yang di inginkan di kolom Search sebelah kiri atas, ketik alamat Kampus Perguruan Tinggi Raharja. ==> ().
  • Klik Share.
  • Setelah itu pilih Embed map dan copy kode iframe. Klik Medium dan pilih Custom size.

 

  • Setelah pilih Custom size, akan muncul tampilan seperti ini. Kemudian bisa kalian ubah sesuai dengan size yang di inginkan.

 

  • Misalnya di ubah dengan Size 200 x 200. Setelah itu klik Preview Actual Size untuk mengecek tampilan nya sesuai dengan kebutuhan yang di inginkan atau tidak, kemudian langsung muncul tampilan yang ada di pojok atas.

 

  •  Seletah itu Copy => Paste.

 

  • Buka website yang akan ditambahkan Rinfo Maps tersebut. Klik Appearance => Widget. Pada Available Widget, klik Text.

  • Kemudian Link yang sudah di Copy tadi, Paste pada widget Text. Klik Save.

 

Tampil seperti ini deeeehhhhhh……..

 

~~ Semoga Bermanfaat ~~

 

Image result for hello gif

 

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.