Testimoni Pengembagan Sistem Monitoring YouTube Analytics Magics Channel

Magics Channel (Multimedia Audio Gallery iLearning Community and Services Channel), Sebuah channel di Yoututbe, yang khusus di buat sebagai sarana informasi untuk mendukung kegiatan perkuliahan dan sebagai media dokumentasi bagi Perguruan Tinggi Raharja.

Tampilan Home YouTube Magics Channel

Awalnya Magics Channel digunakan oleh Admin untuk mengupload  video yang dibuat oleh Admin saja dan video tidak up to date serta sebagai sebuah youtube, Magics Channel kurang di manfaatkan dengan obtimal sebagai media penyampaian informasi dan wadah bagi Mahasiswa untuk dapat melakukan sharing. Video yang ada di Magics Channel terakhir update pada tahun 2016 silam, terlihat kinerja channel kurang berjalan dengan baik yang dapat dilihat melalui YouTube Analytics yang terdapat pada dashboard youtube karena masih banyak khususnya Mahasiswa yang belum mengetahui keberadaan Magics Channel sebagai media infromasi seputar kegiatan yang ada di Perguruan Tinggi Raharja.

Pada magics.ilearning.me sudah terdapat menu 'Request Uplaod Video',

menu 'Request Add video' dan menu 'YouTube Analytics Magics Channel'

Nah, saat ini Magics Channel berkembang dengan pesat, tidak hanya Admin saja yang dapat mengupload video ke Magics Channel, saat ini Magics Channel mewadahi Mahasiswa Perguruan Tinggi Raharja untuk dapat sharing mengenai kegiatan yang dilakukan seperti sharing video tutorial project penelitian, video 3MT dan lainnya. Mahasiswa dapat melakukan Request Upload Video, Request Playlist video, Request Add video secara online melalui Form yang dapat diakses pada magics.ilearning.me.

Video mengenai kegiatan civitas akademik Perguruan Tinggi Raharja sudah terupdate pada Magics Channel, sehingga Mahasiswa dapat mencari infromasi secara efektif karena informasi yang disajikan tidak hanya berbentuk suara, gambar maupun teks saja namun berupa video.

Manfaat YouTube Analytics adalah untuk memberikan informasi kinerja channel berupa statistik laporan data seperti jumlah view, like, commnet, subscriber dll. Dengan adanya Youtube Analytics creator dapat mengetahui apakah video tersebut bermanfaat atau tidak berdasarkan meningkat atau tidaknya YouTube Analytics. YouTube Analytics diakses melalui youtube, nah saat ini terdapat sebuah inovasi baru tampilan YouTube Analytics Magics Channel yang dapat di monitor dan di akses melalui Rinfo Sheet tanpa harus login ke youtube.

Tampilan Form Request Upload Video ke MC

Tampilan Form Request Add Video ke MC

Tampilan YouTube Analytics Magics Channel pada Rinfo Sheet

Keistimewaan Magics Channel

Magics Channel menjadi sangat istimewa karena di dalamnya terdapat berbagai macam video yang tidak hanya terbatas pada kegiatan perkuliahan saja melainkan video tutorian mengenai project Mahasiswa yang sedang melakukan penelitian di Perguruan Tinggi Raharja dan Video informasi terbaru seperti video Sidang , video Raharja Creer dan Video Wisuda. Video yang ada pun di kemas menjadi sangat apik yang tersusun dalam sebuah playlist video. Selain itu Magics channel merupakan sebuah channel pertama Perguruan Tinggi Raharja yang dapat menampung segala macam video dan bermanfaat bagi Pribadi Raharja.

Jadi, dengan adanya pengembangan Magics Channel dapat mewadahi Mahasiswa untuk melakukan sharing berupa video apa saja yang masih berkaitan dengan kegiatan perkuliahan yang dapat dilakukan dengan mudah secara online melalui Rinfo Form. Kemudian saat ini video mengenai kegiatan civitas akademik Perguruan Tinggi Raharja sudah terdapat dan terupdate pada Magics Channel. Saat ini ideo-video yang ada di Magics Channel sudah update dan banyak berbagai macam video dari admin maupun dari mahasiswa sehingga lebih memudahkan dalam mencari informasi mengenai Perguruan Tinggi Raharja. Video yang ada di Magics Channel terbukti bermanfaat dengan meningkatnya YouTube Analytics Magics Channel yang berarti kinerja Magics Channel sudah berjalan dengan baik dan optimal.

4 Responses

  1. Dengan adanya project ka Dewi tentunya sangat memudahkan mahasiswa dalam mendokumentasikan video project baik skripsi, kkp, maupun 3MT dalam Magic Channels. Ivy sendiri disini sering sekali Request untuk Video project Ivy dimasukkan kedalam Magic Channels sangat mudah sekali hanya dengan mengisi form request upload video^^
    Semangat selalu ya ka Dewi

  2. Wah dengan adanya magic channel ini Martha yang sebentar lagi akan menjalani sidang skripsi mendapatkan banyak sekali referensi sidang. Sehingga Martha bisa selalu mengevaluasi presentasi Martha agar menjadi lebih baik lagi ^^
    Martha juga dapat menambah pengetahuan tentang banyaknya video project lainnya. Dan saat akan melakukan request pada magic channel ini juga sangat mudah karena tinggal isi form ^^

  3. Magic Channels ini amat sangat berguna untuk memudahkan mahasiswa dalam mendokumentasikan hasil project yang berupa video. Fikrah juga dapat menambah pengetahuan tentang banyaknya video project lainnya. Dan saat akan melakukan request pada magic channel ini juga sangat mudah karena tinggal isi form

  4. Suatu perkembangan yang cukup signifikan menurut Amel sebagai salah satu mahasiswi MAVIB yang juga mengetahui kerja keras Ka Dewi dalam membuat YouTube Magics Channel ini berkembang. yang sebelumnya MC tidak dikenal oleh pribadi raharja namun sekarang sudah banyak dikenal oleh pribadi raharja.
    Nah, dengan perkembangan MC saat ini mampu mewadahi seluruh video project maupun kegiatan yang berkaitan dengan Raharja padahal sebelumnya MC digunakan untuk kegiatan Raharja saja.

    Form yg disediakan untuk yg ingin request upload video juga sudah sesuai dengan apa yg di perlukan, dan Alhamdulillah penanganan untuk yg request video juga terbilang cepat. saat ini juga di YouTube Magics Channel sudah tersedia playlist sesuai dengan kegiatan-kegiatannya sehingga memudahkan kita dalam mencari video yang kita cari. untuk mahasiswa yang tadinya bingung mau nempatin video projectnya dimana namun sekarang Magics Channel adalah wadah yg sangat tepat.

    untuk kedepannya harapan Amel adalah semoga setelah Ka Dewi menyelesaikan project ini maka ada penerusnya. agar Magics Channel bisa terus jalan dan semakin dikenal oleh pribadi Raharja 🙂

Leave a Reply

You must be logged in to post a comment.